Kamis, 02 November 2017

Sifat Bahan Isolasi

Sifat Bahan
1. Aquadest
Sifat fisika:
1.  Berupa cairan
2. Tidak berwarna
3. Tidak berbau
4. Tidak memiliki rasa
5. Densitas 0.998 g/cm3
Sifat kimia:
1. Rumus molekul H2O
2. Merupakan pelarut universal
Fungsi: Bahan untuk membuat media agar dan sebagai pelarut

2. Agar-agar
Sifat fisika:
1. Kenyal
2. Berwarna transparan
Sifat kimia:
1. Energi 0 kkal
2. Protein 0 kal
3. Lemak 0,2 gram
4. Kalsium 400 mg
5. Zat besi 5 mg
Fungsi : Bahan untuk membuat media agar

3. Ekstrak daging
Sifat fisika:
1. Berwarna merah kecoklatan
2. Bertekstur keras
Sifat kimia:
1. Energi 16,6 gram
2. Lemak 9,2 gram
3. Kalsium 4 mg
4. Zat besi 1 mg
5. Protein 16,6 gram
Fungsi: Bahan untuk membuat media agar

4. Pepton
Sifat fisika:
1. Tidak berwarna
2. Tidak berbau
3. Tidak memiliki rasa
4. Amorf
Sifat kimia:
1. Larut dalam air
2. Mengandung protein
3. Terbentuk dari proses hidrolisa protein
Fungsi: Bahan untuk membuat media agar

5. Etanol
Sifat fisika:
1.  Berupa cairan
2. Tidak berwarna
3. Memiliki bau yang khas
4. Densitas 0,789 g/cm3
Sifat kimia:
1. Rumus molekul C2H5OH
2. Larut dalam air
3. Merupakan senyawa polar
Fungsi :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar